Jurusan Teater ISBI Bandung Mempersembahkan 8th Invitation To The Theatre “Menakar Kontribusi Jurusan Teater Untuk Teater Indonesia”

Jurusan Teater ISBI Bandung Mempersembahkan 8th Invitation To The Theatre “Menakar Kontribusi Jurusan Teater Untuk Teater Indonesia”

Sampurasun!!
Halo Wargi ISBI!

Jurusan Teater Fakultas Seni Pertunjukan ISBI Bandung mempersembahkan 8th Invitation To The Theatre “Menakar Kontribusi Jurusan Teater Untuk Teater Indonesia” yang dilaksanakan pada:
Hari : Minggu s.d Kamis
Tanggal : 19 s.d 23 November 2023
Tempat : ISBI Bandung

8th Invitation To The Theatre merupakan tempat transfer ilmu diantara seniman dan akademisi, selanjutnya menjadi tonggak dalam temuan dan pengembangkan ilmu baru yang merupakan internalisasi dari perubahan kebudayaan dan zaman. Kegiatan ini memberikan alternatif pilihan apresiasi tentang teater pada masyarakat luas sebagai cara dalam memasyarakatkan teater, menciptakan masyarakat teater, dan menggali teater masyarakat.

Kegiatan ini menampilkan pertunjukan dari beberapa komunitas teater, yaitu:
• Neo Theatre Indonesia “Pernikahan Darah”
• Celah-Celah Langit “Bedol Desa”
• Teater Forum “Rumah Tangga Bahagia”
• Teater Re-Publik “Diffusion (Interogasi Tradisi)”
• Laboratorium Tubuh “Boikot Tubuh”

Kegiatan ini juga diisi dengan Diskusi Menakar Kontribusi Jurusan Teater Untuk Teater Indonesia.

Jadwal kegiatan dapat dilihat pada E-Poster.

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Haura +62812-2249-0400 atau Tasya +62856-8857-030

Tunggu apalagi Wargi ISBI? Yuk apresiasi karya yang luar biasa ini!!

Salam Seni dan Budaya!!

#ISBIBandung #FSPISBIBandung
#JurusanSeniTeater #8thInvitationToTheTheatre
#CentreofCreativityBasedonEmpoweringCulturalZone
#KampusMerdeka #MerdekaBelajar

Facebook
YouTube
Instagram