SAH! UNESCO Akui Budaya Sehat Jamu Indonesia Jadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO

SAH! UNESCO Akui Budaya Sehat Jamu Indonesia Jadi Warisan Budaya Takbenda UNESCO

Sampurasun! Halo Wargi ISBI!

Mimin punya kabar gembira nih!
Pada tanggal 06 Desember 2023, di sesi sidang ke-18 Intergovernmental Committee for the Safeguarding of the Intangible Cultural Heritage di Kasane, Republik Botswana, memasukkan Budaya Sehat Jamu (Jamu Wellness Culture) ke dalam Representative List of the Intangible Cultural Heritage of Humanity UNESCO.

Budaya Sehat Jamu resmi menjadi Warisan Budaya Takbenda (WBTb) dari Indonesia ke-13 yang diinskripsi ke dalam daftar WBTb UNESCO.

Wah keren sekali ya!

Yuk minum jamu untuk kesehatan! Cintai produk lokal nusantara!

Salam Seni dan Budaya!

#ISBIBandung #Jamu #UNESCO
#CentreofCreativityBasedonEmpoweringCulturalZone
#KampusMerdeka #MerdekaBelajar

Facebook
YouTube
Instagram