Yuk Saksikan Malam Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik 2024

Yuk Saksikan Malam Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik 2024

Sampurasun!
Halo Wargi ISBI Bandung!

Di era digital ini, keterbukaan informasi publik bukan lagi sekadar hak, tapi kebutuhan bersama. Dengan akses informasi yang jelas dan transparan, masyarakat dapat:
đź’ˇ Memahami hak-hak mereka.
đź“Š Mengawasi jalannya pemerintahan.
🤝 Berkontribusi dalam pengambilan keputusan.

Keterbukaan informasi memperkuat kepercayaan antara masyarakat dan pemerintah, menjadikan transparansi sebagai fondasi kemajuan. Sebagai warga negara, mari manfaatkan hak kita untuk mendapatkan informasi yang akurat dan kredibel, demi masa depan yang lebih baik

Yuk Saksikan Malam Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik
Hari/Tanggal : Selasa, 17 Desember 2024
Waktu : 19.00 WIB
Saksikan Live Streaming di Youtube Komisi Informasi Pusat

Salam Seni dan Budaya!

#ISBIBandung #HakAndaUntukTahu
#AnugerahKIP2024 #KeterbukaanInformasiPublik
#centreofcreativity #kampusmerdeka #merdekabelajar